Facilitators
Strategic Alignment for Leaders: Turn Cross-Function Tension Into Collaboration
Sehebat apa pun tujuan perusahaan, kalau para leader tidak kompak, keberhasilan akan selalu terasa jauh!
Survei PwC menunjukkan 70% karyawan merasa menerima pesan yang berbeda dari pimpinan. Ketika tim melihat para leader tidak selaras setelah masa efisiensi dan berbagai perubahan, kepercayaan pun turun. Tim menjadi lebih sensitif dan defensif terhadap setiap keputusan, dan pada akhirnya kolaborasi lintas fungsi ikut rapuh.
Padahal, organisasi dengan leader yang benar-benar satu tujuan punya peluang keberhasilan organisasi hingga 77% lebih tinggi. Jadi kalau Anda ingin memperkuat kolaborasi agar tujuan perusahaan tercapai, keselarasan harus dimulai dari leadernya dulu.
Oleh karena itu, Gtrust Consultancy bersama Shadeeq Ali Roestam sebagai Franchise Lead at PT. Takeda Innovative Medicines, mengundang Anda untuk ikut online workshop ini.
Anda akan memahami cara mengenali stakeholder penting dan menyelaraskan kerja antar fungsi, membangun pemahaman yang sama antar leader agar ketegangan berkurang dan keputusan lebih tepat, serta mengembalikan kepercayaan tim lewat kolaborasi yang kuat antar leader.
Mari menumbuhkan keselarasan para leader agar organisasi terus #TumbuhBersama. 💙
Benefits
- Practical Frameworks
- Facilitation Tools
- Exclusive e-Book Packed with Session Highlights